Bahan:
500 gram daging kambing, potong panjang
1 batang serai, memarkan
2 lembar daun salam
2 cm lengkuas, dimemarkan
10 lembar daun jeruk, potong-potong
1 sendok makan gula merah, sisir halus
½ sendok makan garam
¼ sendok teh merica bubuk
1 sendok teh air jeruk limau
1.000 ml air
2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu halus:
10 butir bawang merah
3 siung bawang putih
8 buah cabai merah besar
Cara membuat:
Tumis bumbu halus, daun salam, lengkuas, dan daun jeruk sampai harum. Masukkan kambing. Aduk sampai berubah warna.
Tambahkan gula merah, garam. dan merica. Aduk rata.
Masukkan air secara bertahap Masak sampai kental dan matang. Tambahkan air jeruk limau. Aduk rata
untuk 6 porsi
Sumber:
Tabloid Saji
Related Posts :
Hadirkan Koki Lokal, Racik Makanan Bergizi - Pontianak Post[unable to retrieve full-text content]
Pontianak Post
Hadirkan Koki Lokal, Racik Makanan Bergizi
Pontianak Post
Kemudian, demo memasak … Read More...
Cara Membuat Bolu Kukus Wangi Pandan, Lembut dan Mengembang Tanpa RibetKOKIBU - Selamat Siang...
Jika Anda Ingin membaca artikel ini lebih lanjut, silahkan klik link judul diatas atau kunjungi langsung di http:… Read More...
Pindang Telur Bunga Telang
Beberapa hari kemaren, aku melakukan eksperimen yang unik...bikin pindang telur memakai bunga telang. Penasaran hasilnya..dan setelah aku … Read More...
Resep Ceker (Kaki) Ayam Manis Pedas Empuk Membuat Ketagihan
Masakan ceker (kaki) ayam yang dimasak hingga empuk memang bisa membuat siapa saja jadi ketagihan. Apalagi, kalau daging dan kulit yang m… Read More...
Hadirkan Koki Lokal, Racik Makanan Bergizi - Pontianak Post[unable to retrieve full-text content]
Pontianak Post
Hadirkan Koki Lokal, Racik Makanan Bergizi
Pontianak Post
Kemudian, demo memasak … Read More...